Danramil 01 Simokerto Beri Arahan 

    Danramil 01 Simokerto Beri Arahan 

    SURABAYA - Sebagai bentuk penerapan disiplin dalam hal pengawasan terhadap para anggotanya, Danramil 0831/01 Simokerto Kapten Inf Ibnu S memberikan pengarahan/Jam Danramil kepada seluruh anggota  yang bertempat di Kantor Makoramil jl. Kapasan Dalam Gg III No. 4 Kapasan Kec. Simokerto. Senin (06/06/22)

    Jam komandan (Danramil) ini sudah rutin di laksanakan, dengan di adakan jam komandan yg rutin maka setiap prajurit tau informasi perkembangan situasi dan untuk menyamakan sikap pola pikir dan pola tindak aparat kewilayahan guna mendukung tugas pokok TNI AD serta terwujutnya kemanunggalan TNI dan Rakyat.

    Kegiatan yang di hadiri Anggota Koramil 01/Simokerto dimaksudkan untuk menyampaikan beberapa informasi, evaluasi kegiatan maupun rencana program kegiatan kedepan yang akan dilaksanakan Satuan Kodim 0831/Surabaya Timur

    Dalam arahan, Danramil selalu mengingatkatkan kepada seluruh Anggota untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawab dengan baik. Diawali dengan ucapan terima kasih, atas terlaksananya semua kegiatan, baik yang bersifat kedinasan seperti administrasi satuan, soliditas anggota kekompakan dan kebersamaan yang sudah berjalan dengan baik.

    Di akhir pengarahannya, Komandan Koramil berpesan pada seluruh anggota agar jaga kesehatan baik perorangan maupun keluarganya juga keamanan baik materiel maupun personil serta selalu jaga dan bina keharmonisan keluarga, tingkatkan semangat dan etos kerja, dan berharap pada seluruh anggota agar tidak melakukan pelanggaran yang dapat mencemarkan nama baik Satuan, ” tegas Danramil.

    Danramil menambahkan untuk Seluruh Anggota Babinsa di wilayah binaanya agar mengingatkan kembali, Selalu menjaga kesehatan Cuci tangan, pakai Masker jaga jarak agar terhindar dari Virus Covid - 19, ” pungkasnya.

    SURABAYA
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Kel. Pacarkeling Cek Harga Minyak...

    Artikel Berikutnya

    Kasdim 0831 Surabaya Timur Tekankan Disiplin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Ikuti Kami